Bagian Tumbuhan

Daun

Bunga

Akar

Batang

Deskripsi dan Morfologi Tumbuhan

a. Daun berwarna hijau dengan tulang daun menyirip
b. Tepi daun rata (tidak bergelombang)
c. Ujung daun runcing
d. Helaian daun bentuknya bulat telur memanjang atau jorong
e. Bentuk akar tunggang 
f. Batang bulat berkayu dan memiliki getah seperti susu 
g. Tangkai bunga-bunga keluar dari ketiak daun
h. Bunga berwarna putih dengan bagian tengah berwarna kuning 

Klasifikasi Tumbuhan

Kingdom Plantae
Divisi Spermatophyta
Subdivisi Angiosspermae
Class Dicotyledoneae
Ordo Gentianales
Familia Apocynaceae
Genus Tabernaemontana
Spesies Tabernaemontana 
divaricata

Peranan Tumbuhan

a. Sebagai tanaman hias ditaman untuk dibuat pagar
b. Daun nya untuk mengobati bisul, batuk berdahak, radang kelenjar 
payudara, digigit anjing gila, tekanan darah tinggi dan terkilir
c. Getah daun untuk mencegah radang pada luka
d. Akar untuk mengobati tenggorokan yang sakit, cacing kremi, sakit gigi 
dan diare .

(ZF)


Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog