Koleksi Tanaman di Smanesi: Kemiri (Aleurites moluccana)
Advanced SearchBagian Tumbuhan
1. Batang
2. Daun
3. Bunga
4. Buah
5. Biji
6. Akar
7. Akar Serabut
Deskripsi dan Morfologi Tumbuhan
a) Pohon, tinggi 25-30.
b) Batang tegak, berkayu, permukaan banyak lentisel, percabangan simpodial
, cokelat.
c) Daun tunggal, berseling, lonjong, tepi rata, bergelombang, ujung runcing,
pangkal tumpul, pertulangan menyirip, permukaan atas licin, bawah halus,
panjang 18-25cm, lebar 7-11cm, tangkai silidris, hijau.
d) Bunga majemuk bentuk malai, berkelamin dua, diujung cabang putih.
e) Buah bulat telur, beruas-ruas, masih muda=hijau, setelah tua = cokelat,
berkeriput.
f) Biji bulat,berkulit keras, beralur, diameter ± 3,5cm, berdaging, berminyak,
putih kecoklatan .
g) Akar tunggang = cokelat.
Klasifikasi Tumbuhan
Kingdom | : Plantae |
Divisi | : Spermatophyta |
Subdivisi | : Angiospermae |
Kelas | : Dicotyledoneae |
Ordo | : Malpighiales |
Familia | : Euphorbiaceae |
Genus | : Aleurites |
Spesies | : Aleurites moluccana |
Peranan Tumbuhan
a) Biji untuk bumbu dapur, campuran bahan kecantikan.
b) Batang digunakan untuk pembuatan peti
c) Minyak kemiri untuk kesehatan rambut.
(ZF)
Informasi
Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog